Home » Mobil Honda » Kelebihan dan Kekurangan All New Honda Civic Harga Terbaru

Kelebihan dan Kekurangan All New Honda Civic Harga Terbaru

Kelebihan dan Kekurangan All New Honda Civic | Kembali lagi pada kesempatan hari ini kami dari admin kelebihanmobil.com ingin memberikan ulasan mengenai kekurangan dan kelebihan mobil kepada anda – anda sekalian, dimana untuk informasi tentang kelebihan mobil yang ingin kami sajikan kepada anda hari ini adalah informasi mengenai mobil all new honda civic. Dimana mobil honda civic adalah jenis mobil sedan yang diproduksi oleh pabrikan mobil honda sejak tahun 1972. Dan dari awal pembuatan sampai sekarang, mobil honda civic ini telah diproduksi hingga generasi ke sepuluh. Karena memang mobil sedan honda yang satu ini termasuk mobil yang cukup laris.

Seperti mobil sekelasnya all new honda accord, mobil civic juga menjadi salah satu tipe mobil sedan yang banyak disukai oleh para pecinta jenis mobil sedan. Oleh karena itu mobil honda civic ini terus diproduksi sampai menghasilkan sepuluh generasi hingga sekarang ini. Dan untuk generasi yang terakhir atau generasi ke sepuluh mobil honda civic ini mulai dikerjakan dan diproduksi sejak tahun 2015 lalu. Dimana untuk generasi honda civic yg kesepuluh ini sudah banyak mengalami perubahan, mulai dari desain sampai fitur – fitur yang disematkan, sehingga utk generasi terbaru honda civic ini sudah pasti akan lebih nyaman utk dikendarai.

Adapun untuk anda – anda sekalian yg sekiranya mungkin sangat suka dengan jenis mobil sedan, mungkin anda akan merasa tertarik ingin membeli mobil sedan honda civic ini dalam waktu dekat. Maka dari itu tidak ada salahnya apabila anda – anda sekalian ini melihat terlebih dulu informasi kelebihan dan kekurangan honda civic yang pada kesempatan hari ini akan coba kami sajikan kepada anda, dengan anda melihat terlebih dulu informasi kelebihan dan kekurangan honda civic yang akan kami sajikan hari ini. Maka informasi tersebut bisa anda jadikan bahan pertimbangan sebelum anda membeli mobil sedan honda tersebut.

kelebihan dan kekurangan all new honda civic

Kelebihan All New Honda Civic Turbo

Untuk kelebihan honda civic turbo yang terbaru ini sudah pasti tampak pada bagian desain eksteriornya, karena desain eksterior honda civic turbo ini telah dirancang dengan desain yang sangat modern dan juga sporty. Dimana hal tersebut dpt kita lihat dari sisi grille depan yang dirancang dengan desain baru, ditambah dengan penggunaan lampu utama yang sudah menggunakan Full LED dengan LED daytime running light. Menjadikan kesan modern dan sporty terhadap mobil honda sedan ini akan sangat terasa sekali. Selain itu, keunggulan honda civic turbo lainnya ialah terdapat pada bagian belakang, dimana lmpu belakang sudah menggunakan kombinasi lampu LED juga.

Dan bukan hanya itu saja, kelebihan honda civic turbo lainnya ialah terdapat pada desain fog lamp bagian depan yg dirancang jauh lebih sporty, sehingga pencahayaan pada mobil honda sedan ini akan menjadi jauh lebih bagus. Selain itu, pada bagian samping mobil terdapat side position lamp yg akan membantu para pengguna lain untuk lebih mudah melihat lampu turning pada mobil honda ini. Ditambah lagi, keunggulan all new honda civic lainnya ialah terdapat pada bagian pembuangan atau exhaust, dimana exhaust mobil honda civic turbo ini telah dirancang menggunakan dual exhaust pipe. Sehingga pembuangan gasnya menjadi lebih baik.

Untuk keunggulan honda civic turbo lainnya ialah terdapat pada bagian interior, dimana interior honda civic turbo ini telah dirancang dengan menggunakan bahan yg sangat berkualitas dgn warna utamanya yaitu hitam. Menjadikan kesan elegan dan juga mewah akan sangat terasa pada mobil sedan honda ini. Untuk jumlah kursi yang tersedia pada mobil sedan honda ini hanya tersedia 5 kursi, dua kursi pada baris depan dan tiga kursi pada baris kedua. Sehingga jumlah penumpang yang dapat menggunakan mobil sedan honda ini hanya berjumlah lima orang saja, dan jika dipaksakan juga paling maksimal berjumlah enam orang.

Adapun untuk kelebihan honda civic turbo lainnya ialah terdapat pada bagian fitur, dimana fitur – fitur yang disematkan kedalam mobil honda ini tergolong sudah sangat lengkap. Dimana beberapa fitur tersebut diantaranya adalah fitur audio yg telah didukung dengan teknologi layar sentuh dengan ukuran 7 inci yg sekaligus berfungsi sebagai monitor. Dan para pengguna juga dapat menikmati berbagai macam media hiburan melalui perangkat audio tersebut. Selain itu, terdapat pula berbagai macam fitur keselamatan dan keamanan yang sangat lengkap pada mobil honda ini, sehingga para pengguna sudah pasti akan lebih merasa nyaman saat berkendara.

spesifikasi dan harga all new honda civic

Kekurangan All New Honda Civic Turbo

Beberapa kekurangan honda civic turbo tersebut diantaranya ialah, tidak terdapat pengaturan AC untuk kursi baris kedua. Sehingga para pengguna baris kedua hanya bisa menikmati AC melalui pengaturan yang berada pada dashboard, tanpa bisa mengatur sendiri suhu AC yang diinginkan. Kekurangan honda civic turbo lainnya ialah terdapat pada penggunaan teknologi turbocharger mungkin masih sedikit asing bagi sebagian orang, sehingga bagi anda – anda yg belum pernah menggunakan mobil jenis ini mungkin akan merasa sedikit kesulitan saat menggunakan mobil dengan teknologi turbocharger tersebut.

Adapun untuk kekurangan honda civic turbo lainnya ialah terdapat pada posisi tempat duduk yang masih dirasa terlalu sempit, sehingga para pengguna akan sedikit kurang nyaman ketika berkendara dengan mobil sedan honda civic ini. Dan kelemahan honda civic turbo lainnya ialah terdapat pada bagian mesin, dimana mesin honda civic akan mengeluarkan suara yang sangat bising ketika kecepatannya sudah tinggi atau hampir maksimal. Dan hal tersebut pastinya akan membuat para pengguna sedikit merasa kurang nyaman dengan suara mesin yang dihasilkan oleh mobil sedan honda civic turbo tersebut.

Kelebihan All New Honda Civic Turbo
Kekurangan All New Honda Civic Turbo
Desain eksteriornya sporty dan modernTidak dilengkapi double blower
Performa mesinnya cukup handalPosisi tempat duduk masih sempit
Memiliki fitur – fitur yang cukup lengkapSuara bising saat kecepatan maksimal
Konsumsi bahan bakarnya sangat irit

Bagi anda yang sekiranya baru saja melihat informasi kelebihan dan kekurangan all new honda civic diatas dan anda masih merasa tertarik ingin membeli mobil honda sedan yang satu ini, maka alangkah baiknya jika anda melanjutkan dengan kembali melihat informasi spesifikasi dan harga honda civic turbo yang pada kesempatan hari ini juga akan kami bahas untuk anda. Sehingga bagi anda – anda yg memang merasa benar – benar ingin membeli mobil honda sedan yang satu ini bisa mendapatkan informasi tentang mobil sedan honda yang satu ini secara lengkap dan jelas pada informasi yang kami sajikan hari ini.

Jika anda mengetahui secara lengkap informasi mobil yg akan anda belum sebelumnya itu, maka anda akan memiliki sumber referensi mengenai mobil yg akan beli secara lengkap. Dan hal tersebut pastinya akan sangat membantu bagi anda – anda yg memang akan membeli mobilnya, dimana anda jadi dapat menentukan apakah mobil tersebut memang layak untuk anda gunakan atau tidak. Untuk anda yang kiranya memang ingin mengetahui secara lengkap informasi spesifikasi dan harga all new honda civic turbo dari kami, maka silahkan saja bagi anda untuk mencoba melihat selengkapnya dibawah ini.

Spesifikasi All New Honda Civic Turbo

Mesin
Tipe Mesin4 Silider Segaris, VTEC Turbo DOHC, 16 Katup + DBW
Volume Silinder1.498 cc
Daya Maksimal173 PS / 5.500 rpm
Torsi Maksimal220 Nm / 1.700-5.500 rpm
Sistem Bahan BakarDirect Injection
Transmisi5 Percepatan Otomatis
Dimensi
Panjang X Lebar X Tinggi4.630mm x 2.075mm x 1.416mm
Jarak Sumbu2.700 mm
Jarak Pijakan Depan1.547 mm
Jarak Pijakan Belakang1.563 mm
Berat Kosong– kg
Kapasitas Tangki Bahan Bakar57 liter
Rangka
Sistem KemudiDual Pinion EPS
Suspensi DepanMacPherson Strut
Suspensi BelakangMulti Link
Rem DepanVentilated Disc
Rem BelakangDisc
Ukuran Ban215 /50 R17
Ukuran VelgAlloy Wheel 17″ x 7j
Fitur
Eksterior
  • Full LED Headlight with LED Daytime Running Light
  • Body Color (Power Retractable w/ LED Turning Signal)
Interior
  • 7.0″ Capacitive Touch Screen Monitor, Navigation, CD/DVD Player, MP3/WMA, AM/FM Radio, HDMI Port, USB Port, Wireless Smart Connection, Bluetooth, WiFi Tethering
  • Multi information LCD Display
  • ECO Assist
  • One Push Ignition System
  • Audio Steering Switch
  • Auto Door Lock by Speed
  • Power Window
  • Auto A/C with Smart Touch
Keamanan
  • Wave key
  • Keyless entry
  • Immobilizer
  • Alarm system
Keselamatan
  • Kerangka G-CON + ACE
  • Side Impact Beam
  • Pedestrian Protection
  • Dual Front SRS Airbags
  • Motion Adaptive EPS

Daftar Harga All New Honda Civic Turbo

Tipe
Harga
Harga All New Honda Civic 1.5L ESRp. 480.000.000,-
Harga All New Honda Civic 1.5L PrestigeRp. 483.000.000,-

Kiranya hanya itu saja untuk informasi Kelebihan dan Kekurangan All New Honda Civic Harga yang pada kesempatan hari ini kami dapat sajikan kepada anda, semoga saja dari informasi kelebihan dan kekurangan honda civic yang baru saja kami sajikan diatas tadi itu dapat memberikan banyak manfaat bagi anda – anda sekalian. Dan bagi anda – anda yg merasa masih ingin kembali mengetahui beberapa informasi tentang kelebihan dan kekurangan mobil lainnya, maka anda masih bisa kembali baca juga kelebihan dan kekurangan honda mobilio. Siapa tahu saja diantara anda – anda sekalian ini ada yg tertarik dengan informasi mobil honda tersebut.

Namun untuk anda yang sekiranya mungkin merasa kurang tertarik dengan mobil honda yang beberapa waktu lalu tersebut telah kami informasikan kepada anda, maka anda masih bisa kembali melihat – lihat beberapa informasi tentang kelebihan dan kekurangan mobil lainnya. Siapa tahu saja dari beberapa informasi tentang kelebihan dan kekurangan mobil yang telah kami sajikan sebelumnya itu akan ada yang sesuai dengan informasi yang memang sedang dicari oleh anda. Atau mungkin jg anda dapat mencoba utk menunggu update informasi kelebihan dan kekurangan mobil terbaru lainnya yang akan terus kami perbarui untuk setiap harinya.

Save