Home » Yamaha » 11 Kelebihan dan Kekurangan Motor Yamaha MT25 Secara Lengkap

11 Kelebihan dan Kekurangan Motor Yamaha MT25 Secara Lengkap

Kelebihan Motor Yamaha MT25 – PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing semakin agresif di pasar Indonesia, pasalnya kini Yamaha meluncurkan Motor Yamaha MT25 Terbaru. Seolah-olah mereka tidak ingin memberi kesempatan pada setiap kompetitornya untuk mengusik dominasinya. Setelah mereka sukses dengan Yamaha R15 dalam segmen low end motor sport, kemudian disusul lahirnya Yamaha R25 di kelas medium motor sport, kali ini yamaha memberikan versi naked dari R25 yaitu adalah Motor Yamaha MT25.

Yamaha MT25 dirilis pertamakali untuk wilayah Indonesia pada awal bulan Juni 2015 lalu. Dari pihak Yamaha sendiri sudah sangat yakin dengan kehadiran Motor Yamaha MT25 ini yang diprediksi akan lebih meledak dari sebelumnya. Karena seiring berjalannya waktu motor dengan gaya street fighter akan lebih digemari oleh banyak orang kususnya untuk para kaum adam. Karena itu pihak Yamaha dengan percaya diri menuangkan cerminan strit fighter kedalam Motor Yamaha MT25 terbarunya.

Kelebihan Motor Yamaha MT25

Motor Yamaha MT25 ini merupakan sebuah motor yang berjenis Neked stret dengan tampilanya gagah dan sangat sporty. Yamaha telah mendesain motor ini dengan bentuk trapesium tersudut lancip dan tegas. Kemudian untuk desain sampingnya memiliki body ala Neked bike premium seperti Yamaha MT09. Dengan menggunakan desain 3D shrouds yang memiliki bentuk tajam, sehingga membuat tampilannya semakin gahar dan sporty. Beralih kebagian tangkinya yang lumayan bongsor namun memberikan kesan agresif. Untuk desain lampu belakang motor ini dibuat minimalis dengan kombinasi tail yang simpel namun berkarakter kuat.

Kemudian untuk bagian mesin Motor MT25 memang hampir menyerupai seperti Yamaha R25 yang sama-sama mengadopsi mesin bertenaga 250 cc. Kemudian motor ini mampu menghasilkan daya maksimal 26,5 kW pada putaran 12.000 rpm dan torsi maksimal mencapai 22,6 Nm pada putaran 10.000 rpm. Lalu seperti apakah Spesifikasi Motor Yamaha MT25 yang sebenarnya?, kalian jangan kawatir karena selain kami memberikan Kelebihan Motor Yamaha MT25 dan keuranganya, kami disini juga akan memberikan Review Motor Yamaha MT25 beserta harganya supaya kalian mendapatkan informasi yang lengkap.

Review Kelebihan Motor Yamaha MT25 Terlengkap

Sekarang kita masuk dalam pembahasan kelebihan Yamaha MT25 yang kemudian akan kami lanjutkan dengan kekurangan MT25. Nah untuk Keunggulan Motor Yamaha MT25 ini diantaranya hadir pada sektor tampilan body pada motor MT25 yang gagah dan sporty sehingga banyak orang yang terpanah ketika melihatnya. Selain tampilan samping sangat menarik, tampak depan motor inipun tidak kalah keren, karena headlight yang terdapat pada motor ini telah di desain dengan bentuk lancip sehingga nampak lebih mewah ketika lampu dinyalakan pada malam hari. Kemudian motor ini dilengkapi dengan air shroud tepat pada bagian depan tangki yang berguna sebagai pendingin setelah liquid cooled.

Keunggulan Yamaha MT25 ini juga hadir pada bagian kemudi atau lebih tepatnya menggunakan stang lebar dan tempat duduk yang nyaman sehingga membuat posisi duduk penggunanya semakin nyaman ketika digunakan untuk riding. lalu dimensi motor ini memiliki panjang 2.090 mm, lebarnya 745 mm, kemudian tingginya mencapai 1.035 mm dan untuk beratnya mencapai 165 kg, perpaduan dimensi dan beratnya membuat komposisi yang nyaman untuk dikendarai dan sangat mudah bermanufer. Kemudian motor ini telah dirancang dengan menggunakan rangka kokoh berjenis diamond.

Motor Yamaha MT25

Untuk sektor mesin Yamaha MT25 ini telah mengadopsi mesin tipe 4 langkah DOHC 8-Valve yang menggunakan 2 Silinder tegak dengan kapasitas 250 cc yang tentunya sudah teruji dapat memacu mesinnya hingga kecepatan 26,5 kW pada 12000 rpm. Selain itu motor ini juga telah memakaimenggunakan sistem pembakaran Fuel Injection sehingga dapat bekerja secara maksimal dan konsumsi bahan bakar yang cukup irit. Untuk transmisi Motor Yamaha MT25 telah menggunakan constant 6 percepatan dengan 1-n-2-3-4-5-6.

Susupensi Motor Yamaha MT25 menggunakan teleskopic dengan dimensi 41 mm pada bagian depan dan pada bagian belakang menggunakan mono cross yang membuat motor ini sangat nyaman ketika digunakan pada jalan yang bergelombang. Lalu sistem keamananya telah dilengkapi dengan sistem pengereman single Disc Brake pada bagian depan dan belakang motor ini. Nah untuk ban yang digunakan Yamaha MT25 ini berjenis tubless tapak lebar dan dihiasi dengan velg palang sepuluh berbahan dasar alumunium alloy.

Beberapa Kekurangan Motor Yamaha MT25

Setelah kami memberikan Kelebihan Motor Yamaha MT25, sekarang saatnya kami memberikan kelemahan Motor Yamaha MT25 yang diantaranya memiliki ketidaknyamanan pada jok bagian belakang karena memiliki jenis jok terpisah, orang yang membonceng akan merasa kesusahan akibat jok yang kecil dan juga posisi duduk yang lebih tinggi dari pengendaranya. Jika kalian lihat pada desain belakang Motor Yamaha MT25 ini ada sesuatu yang membuat janggal, yaitu Spakbor bagian belakang yang dibuat menggantung, sehingga tidak serasih dengan desain Yamaha MT25 ini.

Kelemahan Yamaha MT25 ini akan terasa ketika kalian menggunakan dalam rpm bawah yang kurang bertenaga. Kemudian ada satu hal lagi yang membuat tidak nyaman ketika menggunakan motor ini dalam perjalanan jauh, itu disebabkan karena perjalanan yang sangat jauh sehingga membuat mesin panas dan kebetulan posisi lutut berada di area mesin sehingga rasa panas yang ditimbulkan dari mesin lama-kelamaan akan terasa ke area lutut. Itulah tadi beberapa Kekurangan Yamaha MT25. Nah Untuk kalian yang ingin mengetahui Kelebihan Motor Yamaha MT25 dan kekurangannya dengan cara yang praktis silakan simak berikut ini.

Kelebihan Motor Yamaha MT25
Kekurangan Motor Yamaha MT25
Tampilan yang gagah dan sportyPosisi duduk belakang tidak enak
Dibekali air shroud sebagai pendingin tambahanDesain spakbor belakang yang kurang serasih
Posisi stang cukup nyaman untuk ridingRpm bawah kurang bertenaga
Rangka kokohSuhu mesin terasa panas di area lutut
Performa mesin mumpuni
Menggunakan Fule Injection sehingga konsumsi bahan bakar cukup irit
Menggunakan Ban Tubless tapak lebar

Itulah tadi Kelebihan Motor Yamaha MT25 dan kekurangan yang dapat kami berikan pada kesempatan kali ini untuk anda. Memang ada beberapa kekurangan dari motor ini yang mengganjal, namun kalian dapat Memodifikasi Motor Yamaha MT25 ini supaya dapat menutupi kekurangan yang ada, itupun jika kalian tidak puas dengan kekurangan yang ada. Nah untuk kalian yang tertarik dengan motor ini kami berikan beberapa varian warna untuk seris Motor Yamaha MT25 2017 yang diantaranya memiliki striping biru, hitam, dan putih. Selain itu motor ini juga didukung dengan fitur-fitur yang modern dan canggih guna memberikan kenyamanan kepada setiap  penggunanya.

Nah untuk klaian yang masih merasa ragu karena belum mengetahui detail dari jeronan mesin Yamaha MT25 ini tenang saja karena disini kami akan memberikan Spesifikasi Yamaha MT25, supaya keraguan anda bisa mulai hilang, selain itu kami juga akan memberikan Harga Motor Yamaha MT25 sehingga kalian mendapatkan informasi yang lengkap di kelebihanmobil.com dan tentunya kalian dapat terpuaskan ketika membacanya. Daripada terlalu lama basa basi langsung saja simak informasinya berikut ini.

Spesifikasi Motor Yamaha MT25 Terlengkap

Dimensi
Panjang2.090 mm
Lebar745 mm
Tinggi1.035 mm
Berat165 kg
Jarak Sumbu Roda1.380 mm
Jarak Terendah Ke Tanah780 mm
Ukuran Tangki Bahan Bakar14 liter
Mesin
Tipe Mesin4 langkah berpendingin cairan, DOHC
Volume Silinder250 cc
Daya Maksimal26,5 kW/12.000 rpm
Torsi Maksimal22,6 Nm/10.000 rpm
Sistem Suplai Bahan BakarFuel Injection System
Diamater langkah60,0 x 44,1 mm
Komperasi11,6 : 1
Sistem PelumasBasah
StarterElektrik starter & Kick starter
Rangka dan Suspensi
Tipe RangkaDiamond
Suspensi DepanTeleskopik
Suspensi BelakangSwing Arm
Rem Bagian DepanSingle Disc Brake
Rem Bagian BelakangSingle disc brake
Ban Depan110/70-17M/C (54S)
Ban Belakang140/70-17M/C (66S)
Kelistrikan
Sistem PengapianTCI
BatterayGT28V
BusiNGK/CR9E

Info Harga Motor Yamaha MT25 di Indonesia

Tipe
Harga
Harga Motor Yamaha MT25 BaruRp. 46.850.000,-
Harga Motor Yamaha MT25 BekasRp. –

Demikian yang dapat kami berikan untuk anda mengenai Spesifikasi dan Harga Motor Yamaha MT25. Kemudian untu info harga yang kami berikan diatas kami ambil seuai OTR jakarta, Untuk kalian yang berada di luar jabotabek boleh menggunakan harga yang kami berikan di atas namun kami ingatkan bahwa harga di setiap wilayah memiliki selisih yang berbeda-beda jadi kalian harus bisa memperkirakanya dengan baik, kemudian Harga Yamaha MT25 sewaktu-waktu bisa berubah yang bisa disebabkan karena munculnya produk baru dari tipe tertentu.

Jadi bagaimana?, apakah anda sudah yakin untuk memiliki motor ini?, jika anda sudah yakin langsung saja kunjungi ke dealer terdekat di kota anda sehingga kalian bisa mengetahui harga Kridit Motor Yamaha MT25 ataupun cash secara lengkap. Demikian yang dapat kami berikan dalam Kelebihan dan Kekurangan Motor Yamaha MT25 kali ini. Semoga informasi kami dapat bermanfaat bagi kalian yang sedang kebingungan untuk memilih kendaraan yang pas dengan kriteria anda. Cukup sekian dari kami, mohon maaf jika ada beberapa kesalahan kata yang ada pada artikel kami kalai ini dan sampai jumpa pada update selanjutnya.